Sunday, February 28, 2016

Chatting Menggunakan mIRC dan Yahoo Messenger

Sahabat TIK,
·         Menggunakan mIRC
Menjalankan program mIRC dapat dilakukan dengan mengklik shortcut mIRC yang terdapat di desktop komputer. Jika shortcut tersebut tidak ditampilkan, kita dapat menjalankan mIRC dari menu start.

·         Mengganti Nickname
Pada saat chatting ada kalanyatiba-tia nikname kita berubah. Hal ini disebabkan karena ada orang lain yang menggunakan nickname yang sama, ataupu karena sebab-sebab yang lain. Atau ada kalanya kita ingin menggunakan nickname yang lain. Kalau hal ii terjadi kita dapat mengganti nickname kita dengan langkah-langkah sebagai berikut:
a.       Klik menu Commands.
b.      Klik Change nick. Kotak dialog Input Request akan ditampilkan.
c.       Masukkan Nickname yang baru.
d.      Klik tombol OK.
Mengganti Nickname dapat juga dilakukan dengan menjalankan perintah /nick. Caranya adalah dengan mengetik perintah /nickdi jendela Channel kemudian diikuti spasi dan nickname kita yang baru.
·         Mengirim dan Menerima File
Kita dapat mengirim file kepada teman cahtting kita. Misalnya, kita ingin mengirim file foto. Langkah-langkah mengirim file adalah sebagai berikut:
a.       Dari menu Tools klik Send File. Kotak dialog mIRC DCC Send akan ditampilkan.
b.      Di kotak daftar drop-down Nick pilihlah nickname orang yang akan kita kirimkan file.
c.       Di kotak Look in, carilah folder tempat kita menyimpan file yang akan kita kirim.
d.      Pilihlah file yang akan dikirim.
e.       Klik tombol Send.
f.       Kotak dialog proses pengiriman file akan ditampilkan.
g.      Klk tombol Close untuk mengakhiri proses pengiriman file.
Sebaliknya, jika kita menerima kiriman file dari orang lain, langkah-langkah yang harus kita lakukan adalah sebagai berikut:
  1. penerimaan file akan ditandai dengan munculnya kotak dialog File Warning. Klik tombol OK. Kotak dialog mIRC DCC Get akan ditampilkan.
  2. Jika kita ngi menerima file yang dikirimkan, tentukanlah folder penyimpanan di kotak drop-down Save As. Kemudian klik tombol Accept untuk memulai proses penerimaan file. Jika kita anagin menolak file yang dikirim, klil tombol Cancel.
  3. Tunggulah samai proses pengiriman file selesai.
  4. Bila pengiriman selesai, klik tombol Open Folder untuk membuka folder dimana file itu disimpan. Klik tombol Open untuk membuka file ata klik tombol Close untk menutup kotak dialog.

·         Mengunakan Yahoo Messenger
Agar dapat menggunakan Yahoo Messenger untuk chatting, kita terlebih dahulu harus memiliki Yahoo ID. Dengan kata lain kita sudah memiliki e-mail account di Yahoo. Langkah-langkah untuk menjalankannya adalah sebagai berikut:
a.       Jalankan Yahoo Messenger dari menu Start, plih Programs dan pilih Yahoo!Messenger. Jendela Yahoo Messenger untuk login akan ditampilkan.
b.      Masukkanlah Yahoo ID dan Password yang kamu miliki. Yahoo ID dan Passwod yang digunakan sama dengan yang kamu gunakan pada saat masuk ke e-mail account.
c.       Klik tombol Sign In. Jendela selamat datang di Yahoo akan ditampilkan.
d.      Berilah tanda cek di kotak cek Yahoo! Address Book dan Microsoft Outlook jika ingin mengundang orang-orang yang ada di Adreess Book dan hilangkan tanda cek tersebut jika tidak. Kemudian klik tombol Next.
e.       Klik tombol Finish. Jendela YM akan ditampilkan.
·         Memulai Chatting di Yahoo Messenger
Di YM kita dapat chatting dengan orang yang ada di daftar kontak yang kita miliki atau chatting dengan orang yang ada di ruang chatting (Yahoo Room). Jika ingin chattin dengan orang yang ada di daftar kontak kita, kita harus menambahkan orang tersebut ke daftar kontak yang kita miliki

No comments:

Post a Comment